Wednesday, 30 October 2013

Kata Maaf dalam Balutan Do'a untuk Ayahanda..

Catatan mimpi dalam setiap do'a untuk Ayahanda.. Petir di pagi hari membangunkanku, Memecah mimpi dalam kehangatan Merasakan sesuatu yang tak ingin aku rasakan, mendengar sesuatu yang tak ingin aku dengarkan Rasa hampa dan kosong pada pagi itu, melumer bagaikan es yang terkena matahari mencair...

Thursday, 17 October 2013

Tuhan Maha Sutradara

#Gadis#Renti Susanti #Jakarta 2014 Posted by Saptuari Sugiharto (http://saptuari.blogspot.com/2013/10/tuhan-maha-sutradara.html) “sesuatu yang kau anggap baik belum tentu baik di depan Tuhan, juga sesuatu yang kau anggap buruk belum tentu buruk di depan-Nya. Karena Dialah sutradara...